Bekerja pada Kami

.

Di Unilever, kami telah menciptakan lingkungan bagi mereka yang memiliki energi, kreativitas dan komitmen bekerja secara bersama-sama untuk mencapai tujuan.

presentations 

Tepat untuk anda dan apakah anda tepat untuk pekerjaan tersebut atau tidak

Sebagai seorang sarjana anda memiliki harapan karir tinggi – yang kami yakin dapat dipenuhi oleh Unilever Indonesia. Demikian pula, mutu yang kami cari untuk manajer kami di masa mendatang juga tinggi. Kami berharap anda mampu memadukan kecerdasan, akal sehat, kedewasaan, kepekaan terhadap orang lain, tingkat tinggi ketrampilan komunikasi dan kemampuan untuk mengarahkan energi dan komitmen anda untuk tugas-tugas yang diberikan.
Anda dapat bergabung bersama kami sebagai ahli khusus atau umum, bagaimanapun juga anda akan memulainya di salah satu dari 7 fungsi usaha utama kami. Bagi mereka yang memiliki potensi nyata akan ditawari kesempatan untuk bekerja di perusahaan-perusahaan Unilever di luar negeri untuk membangun karir mereka lebih lanjut.
Lebih dari 50% dari para manajer kami masuk melalui program Magang.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Web Hosting Bluehost